Karakter Isekai Ojisan Sinopsis Anime Manga



Daftar Nama Karakter Isekai Ojisan Sinopsis Anime Manga Lengkap - Isekai Ojisan atau dalam Bahasa Inggris disebut sebagai "Isekai Uncle atau Ojisan in Another World atau Uncle from Another World" atau juga dalam Bahasa Indonesia berarti "Paman di Dunia Lain" merupakan sebuah seri manga bergenre komedi fantasi isekai yang dibuat oleh Hotondoshindeiru pada tahun 2018 dan diterbitkan oleh Kadokawa Shoten di situs manga ComicWalker hingga sekarang serta telah di jilid menjadi telah 7 volume tankobon per Februari 2022. Selain itu serial ini juga telah diadaptasi menjadi sebuah anime televisi yang tayang pada bulan Juli 2022 yang diproduksi oleh studio AtelierPontdarc dengan Shigeki Kawai sebagai Sutradara dan Kenta Ihara sebagai penulis skrip.

Karakter Isekai Ojisan Anime Manga



Sinopsis Isekai Ojisan : menceritakan tentang Yousuke Shibazaki seorang laki-laki yang telah terbaring di rumah sakit selama 17 tahun sejak SMA karena kecelakaan akhirnya terbangun kembali, sekarang Ia tinggal bersama dengan keponakannya yang bernama Takafumi. Pada awalnya Takafumi menganggap bahwa pamannya sudah gila karena sering mengucapkan kata-kata yang aneh akan tetapi kemudian menemukan jika pamannya benar-benar pernah pindah ke Isekai (dunia lain) dan sebagai buktinya pamannya bisa menggunakan berbagai macam sihir. Dengan kemampuannya tersebut keduanya kemudian memutuskan untuk menjadi Youtuber untuk menghasilkan uang karena kesulitan ekonomi serta dibumbui cerita pengalaman seru pamannya di isekai dan membahas mengenai teknologi modern yang semakin berkembang.

Bicara tentang maka tidak akan terlepas dari para tokoh atau karakter pemerannya nah berikut ini adalah beberapa Kumpulan Daftar nama Karakter dalam anime Isekai Ojisan manga lengkap versi blog zonanesia :

1. Ojisan atau Yōsuke Shibazaki (Pengisi suara : Takehito Koyasu)

Karakter Isekai Ojisan Anime Manga


Yōsuke Shibazaki merupakan tokoh utama dalam serial Isekai Ojisan, Ia adalah seorang laki-laki berusia 34 tahun yang baru saja terbangun dari koma selama 17 tahun, selama itu Ia dipindahkan ke dunia lain. Ia biasanya dipanggil dengan sebutan Ojisan, memiliki rambut belah tengah dengan panjang sebahu serta berjenggot tipis seta berkacamata. Ia bisa menggunakan beberapa teknik sihir yang bisa digunakan di dunia nyata serta menggunakan kekuatannya untuk membantunya menghasilkan uang dari internet/youtube.

2. Takafumi Takaoka (Pengisi suara : Jun Fukuyama)

Karakter Isekai Ojisan Anime Manga


Takafumi Takaoka merupakan keponakan Yosuke Shibazaki, sama seperti pamannya Ia juga memakai kacamata. Pada awalnya mengira jika pamannya sudah gila karena sering mengeluarkan kata-kata aneh namun kemudian mempercayai jika pamannya pernah dipindahkan ke dunia lain dan bisa menggunakan sihir.

3. Sumika Fujimiya (Pengisi suara : Mikako Komatsu)

Karakter Isekai Ojisan Anime Manga


Sumika Fujimiya merupakan teman masa kecil Takafumi,

4. Tsundere Elf atau Suzailgiererzegalnelvzegilreagranzelga Elga (Pengisi suara: Haruka Tomatsu)

Karakter Isekai Ojisan Anime Manga


5. Mabel Laybelle (Seiyuu: Aoi Yuki)

Karakter Isekai Ojisan Anime Manga


6. Alicia Edelsia (Pengisi suara: Aki Toyosaki)

Karakter Isekai Ojisan Anime Manga


7. Edger (Pengisi suara: Kenichi Suzumura)

8. Raiga (Pengisi suara: Nobuhiko Okamoto)

9. Sawa (Pengisi suara: Hisako Kanemoto




Demikian artikel kali ini tentang Daftar Nama Karakter Isekai Ojisan Sinopsis Anime Manga Lengkap sebenarnya masih banyak character lainnya mungkin di lain kesempatan bisa saya tambahkan semoga bermanfaat terima kasih.




Share this

Related Posts

close